Jelang pertandingan kandang melawan Bali United di Stadion Si Jalak Harupat pada hari Sabtu 14 Maret 2016. Pelatih Persib Bandung, Dejan Antonic, mengharapkan semua tim bekerja keras. Hal ini adalah sebagai salah satu upaya agar persib dapat meraih angka penuh, setelah dalam dua pertandingan sebelumnya tim Berjuluk Maung Bandung ini hanya mampu meraih hasil imbang.
"Saya lihat tim saya, saya enggak lihat tim lawan, menurut saya tim saya lebih penting dari siapa-siapa. Mulai atau masuk babak kedua, saya kerja dan semua tetap kerja keras dan mau kasih yang terbaik buat Persib" ujar pelatih Persib ini saat Konferensi Pers jelang laga lawan Bali United.
Walaupun mendapatkan hasil yang belum maksimal pada dua laga sebelumnya, I Made yang bertugas menjaga Gawang persib mengemukakan jika hasil kaca mata pada dua laga sebelumnya dapat memotivasi dirinya dan tim agar tampil lebih baik lagi.
"Kalo beban sih enggak. Kemarin memang hasilnya kurang maksimal, dan itu menjadikan motivasi lebih buat kami agar dapat memenangkan pertandingan besok," Kata Kiper yang akrab di sapa Bli ini.
Sergio Van Dijk Resmi Bergabung Dengan Persib
Menanggapi tumpulnya lini depan, Manager Persib, Umuh Muchtar, berencana akan menambahkan dua Stiker Naturalisas. Hal ini untuk menambah daya serang Kubu Maung Bandung dalam setiap laga pertandingan yang akan dilaksanakan dalam beberapa waktu kedepan.
"Iya, rencananya kami akan mendatangkan dua Stiker yang semula warga asing, tapii sekarang sudah jadi WNI, karena di lini depan masih jauh dari harapan. Apalagi, batas waktu pendaftaran pemain masih ada, yaitu sampai tanggal 15 Mei nanti." Ujar Umuh Muchtar pada hari Kamis 12 Mei 2016 di Bandung
Umuh juga menambahkan satu dari dua penyerang yang rencananya akan di boyong oleh Tim Kebanggaan warga Jawa Barat ini sudah deal dan akan segera bergabung membela Persib.
"Sergio Van Djik Resmi ke sini (Persib). Dia akan tiba hari selasa" Tutur manajer Persib yang merangkap sebagai Pengusaha ini.
"Saya lihat tim saya, saya enggak lihat tim lawan, menurut saya tim saya lebih penting dari siapa-siapa. Mulai atau masuk babak kedua, saya kerja dan semua tetap kerja keras dan mau kasih yang terbaik buat Persib" ujar pelatih Persib ini saat Konferensi Pers jelang laga lawan Bali United.
Walaupun mendapatkan hasil yang belum maksimal pada dua laga sebelumnya, I Made yang bertugas menjaga Gawang persib mengemukakan jika hasil kaca mata pada dua laga sebelumnya dapat memotivasi dirinya dan tim agar tampil lebih baik lagi.
"Kalo beban sih enggak. Kemarin memang hasilnya kurang maksimal, dan itu menjadikan motivasi lebih buat kami agar dapat memenangkan pertandingan besok," Kata Kiper yang akrab di sapa Bli ini.
Sergio Van Dijk Resmi Bergabung Dengan Persib
Menanggapi tumpulnya lini depan, Manager Persib, Umuh Muchtar, berencana akan menambahkan dua Stiker Naturalisas. Hal ini untuk menambah daya serang Kubu Maung Bandung dalam setiap laga pertandingan yang akan dilaksanakan dalam beberapa waktu kedepan.
"Iya, rencananya kami akan mendatangkan dua Stiker yang semula warga asing, tapii sekarang sudah jadi WNI, karena di lini depan masih jauh dari harapan. Apalagi, batas waktu pendaftaran pemain masih ada, yaitu sampai tanggal 15 Mei nanti." Ujar Umuh Muchtar pada hari Kamis 12 Mei 2016 di Bandung
Umuh juga menambahkan satu dari dua penyerang yang rencananya akan di boyong oleh Tim Kebanggaan warga Jawa Barat ini sudah deal dan akan segera bergabung membela Persib.
"Sergio Van Djik Resmi ke sini (Persib). Dia akan tiba hari selasa" Tutur manajer Persib yang merangkap sebagai Pengusaha ini.
--------
Baca info-info seputarbandungraya.com lainnya di GOOGLE NEWS