Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) membuka lowongan CPNS 2018 dengan formasi yang tersedia sebanyak 842. Untuk penempatannya di pusat dan berbagai provinsi (Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kep. Riau, Jambi, Lampung, Bangka Belitung, Banten, Jawa Tengah, Jawa Timur, dll.).
Adapun lowongan yang tersedia untuk berbagai jabatan, di antaranta Analis Kepagawaian, Analis Keuangan , Analis KB, Analis Kerja Sama, Pengelola Barang Milik Negara, Penyuluh KB, dll.)
Beberapa informasi umum terkait persyaratan pendaftaran CPNS 2018 di lingkungan BKKBN:
1. Usia pelamar minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun.
2. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia.
3. Pendaftaran di https://sscn.bkn.go.id
4. Calon pelamar hanya dapat mendaftar pada 1 instansi dan 1 formasi jabatan.
5. Calaon pelamar diperbolehkan memilih 1 lokasi ujian CAT saat melamar di portal SCCN BKN.
6. Pengumuman hasil seleksi administrasi pada 16 Oktober 2018.
7. Dokumen yang harus dipersiapkan calon pelamar:
- Surat lamaran ditujukan kepada Kepala BKKBN Pusat.
- Ijazah dan transkrip nilai asli
- Surat pernyataan
- Surat sehat dari dokter
- KTP
- Fotokopi keterangan akrediasi PT dan Program Studi
8. Peserta yang dinyatakan luluc seleksi administrasi harus datang langsung ke kantor BKKBN sesuai lokasi penempatan lokasi pada 17 s.d. 19 Oktober 2018.
Info lengkap seputar pendaftaran dan persyaratan rektrutmen CPNS 2018 di lingkungan BKKBN LIHAT DI SINI
--------
Baca info-info seputarbandungraya.com lainnya di GOOGLE NEWS